Limapuluh Kota,SUMBAR24JAM.id – Jorong talaweh nagari labuah gunung kecamatan lareh Sago Halaban dihebohkan berita kehilangan salah satu warganya seorang remaja bernama Rinaldi(25) dilaporkan hilang sejak Minggu (24/9/2022) kemarin.
Gemparnya berita kehilangan warga tersebut membuat masyarakat langsung terjun Kelokasi bersama tim satuan petugas gabungan polsek dan babinkamtibmas untuk mencari keberadaan korban.
Awak media mencoba komunikasi melalui whatshapp bersama Khairul Hadi dt Paduko Marajo Lelo Wali Nagari Labuah Gunuang menjelaskan jika pihaknya sudah semaksimal mungkin melakukan pencarian Bahkan, di hari terakhir ini setidaknya ada 50 an lebih petugas gabungan polsek dan babinkamtibmas yang diterjunkan untuk mencari keberadaan korban,”Tuturnya.
Informasi masyarakat menjelaskan bahwa anak ini merupakan anak dari pasangan Sofiardi dan warni, jorong talaweh warga nagari labuah gunuang kecamatan lareh sago halaban, Kabupaten limapuluh kota.
Kronologis kejadian
walinagari menceritakan asal muasal terjadi kehilangan,remaja tersebut meninggalkan rumah pada pukul 10.00 wib, berpamitan hendak menuju kewarung terdekat.namun dengan berpamitan ke orang tua sampai menjelang magrib tak kunjung pulang,menjadi kekewatiran bagi keluarga remaja ini.
Keluargapun langsung memberikan keterangan kepada pak wali bahwa keberadaan anak remajanya sampai saat ini tak kunjung pulang kerumahnya,”jawabnya dengan rasa kekewatiran terlihat diraut wajah orangtuanya.
“Sampai dengan diturunkan berita ini bahwa walinagari menyampaikan keawak media sudah empat hari belum ditemukan,” jelas wali nagari labuah gunuang, pada Rabu (28/9).
Keluarga berharap anak remajanya bisa ditemukan dan walinagari juga berpesan jika ada masyarakat lareh Sago lareh Halaban dan sekitarnya merasa melihat remaja ini sekiranya bisa menyampaikan ke pihak nagari kami atau bisa langsung kepada keluarga besar remaja ini,”Tambahnya dipenutup.(red*)